News

A|X Armani Exchange, brand fashion asal Milan, Italy yang identik dengan gaya urban modern, resmi membuka gerai terbarunya di Jakarta Premium Outlets ...
Pada Februari 2020, Press Metal mengakuisisi 25% saham PT Bintan Alumina Indonesia senilai USD 80,23 juta dan 80% kepentingan ekuitas di PT KAN.
Gibran menyampaikan pelestarian budaya lokal dan dukungan terhadap UMKM adalah fondasi utama untuk membangun pariwisata berkelanjutan dan berdaya saing global.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara tegas menyatakan bahwa pihaknya tidak pernah memberikan persetujuan atas kegiatan operasional PT Investindo Public Optima.
Pemerintah Indonesia dan Kerajaan Arab Saudi membahas pembangunan Kampung Haji sebagai salah satu agenda strategis kerja sama kedua negara.
Jumlah investor pasar modal Indonesia kembali mencetak rekor. Per 3 Juli 2025, total Single Investor Identification (SID) mencapai 17.016.329.
Pasar modal Indonesia mencetak tonggak sejarah baru. Hingga 3 Juli 2025, jumlah investor pasar modal resmi menembus 17 juta orang, melampaui target tahunan.
Kehadirannya dalam bursa calon Ketua ILUNI UI memperkaya kualitas pemimpin yang dibutuhkan oleh organisasi alumni terbesar dan tertua di Indonesia ini.